Business Tools Astakona, Solusi Meningkatkan Produktivitas Bisnis

Business Tools Astakona
Business Tools Astakona,
via freepik dan canva
 

Membangun dan meningkatkan performa bisnis perlu suatu perencanaan yang matang apalagi untuk meningkatkan produktivitas dan efisiensi bisnis, dibutuhkan solusi mengembangkan bisnis melalui teknologi yang inovatif seperti Business Tools Astakona 

Dulu ketika saya mencoba merintis bisnis seperti berjualan pakaian dan makanan, ternyata yang sulit itu adalah membangun konsistensi dan mengembangkan bisnis. Padahal jika mengetahui penggunaan bisnis tools seperti layanan produk Astakona, bisa jadi lebih mudah untuk mengembangkan dan meningkatkan performa, produktivitas dan efisiensi bisnis.


Tips untuk Meningkatkan Performa dan Produktivitas Bisnis


Tips meningkatkan performa Bisnis
Tips meningkatkan performa bisnis,
via freepik.com



Pengaruh teknologi digital saat ini membuka peluang bagi pelaku usaha untuk membangun dan mengembangkan bisnisnya. Untuk meningkatkan efisiensi bisnis, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, di antaranya :

  1. Menambah Produk atau Layanan dalam Bisnis

Salah satu strategi untuk meningkatkan keuntungan bisnis adalah menambah produk atau layanan, namun 

sebelum menambah produk atau layanan perlu dilakukan riset pasar terlebih dahulu dengan mencari tahu kira-kira produk atau layanan apa yang banyak dicari konsumen.

Dengan begitu, produk atau layanan tambahan bisa berpotensi untuk laris di pasaran, akan tetapi waspadai pula kerugian jika produk yang ditawarkan gagal di pasaran karena peluncuran produk baru memerlukan biaya yang besar.  

Oleh karena itu perlu pertimbangan lebih matang sebelum menambahkan produk atau layanan baru agar mendapatkan sambutan yang baik dari konsumen.

  1. Membuat Brand Story

Brand story dapat menjadi salah satu cara untuk membangun citra perusahaan, membagikan kisah atau perjuangan saat merintis bisnis, membangun hingga membesarkan bisnisnya. 

Dengan berbagi kisah inspiratif bisnis tak hanya bermanfaat bagi pembaca tetapi juga membangun hubungan emosional dan menumbuhkan dukungan dari pelanggan. 

  1. Memperhatikan Trend Digital

Perkembangan teknologi digital saat ini mengubah perilaku konsumen menjadi serba instan dan cepat, termasuk perubahan gaya hidup dan tren. 

Bagi pelaku bisnis, tren adalah elemen penting agar terhubung dan mengetahui perkembangan selera konsumen. Pelaku usaha mendapatkan beberapa manfaat ketika mengikuti perkembangan tren, seperti membantu mendapatkan ide bisnis, membuat produk dan layanan terhubung dengan konsumen, serta lebih efisien. 

Ada beberapa cara untuk mengetahui topik yang sedang banyak dibicarakan yaitu melalui media trending topik twitter atau google trend. Dengan platform tersebut, bisa menyesuaikan promosi produk atau layanan sesuai dengan kata kunci yang sedang tren sehingga promosi konten, artikel, juga video mampu mendapatkan engagement calon konsumen atau netizen.

  1.  Digital marketing

Digital marketing memanfaatkan saluran digital untuk memasarkan produk atau layanan agar dapat menjangkau konsumen lebih cepat, akurat dan jangkauannya lebih luas.

Pelaku usaha bisa memilih platform digital marketing yang cocok dengan produk dan jenis bisnisnya serta menyesuaikan target konsumen yang dituju.

  1.  Memanfaatkan teknologi terkini

Pengembangan bisnis saat ini perlu memanfaatkan sistem informasi dan teknologi terkini. Salah satu cara untuk memanfaatkan teknologi adalah dengan Software Astakona seperti software management produksi. Selain itu ada juga  Business Tools Astakona yang hadir untuk mempermudah kinerja bisnis dengan hasil yang maksimal dan efisien.


Business Tools Astakona, Solusi Mengembangkan Bisnis dengan Efisien


Solusi mengembangkan bisnis dengan Astakona
Mengembangkan bisnis dengan Business Tools Astakona, via freepik dan canva


Astakona adalah perusahaan yang menyediakan software teknologi agar dapat memaksimalkan kinerja dan mengembangkan bisnis agar lebih produktif dan efisien.

Pada Produk Astakona terdapat platform digital seperti Business Tools, Industri Tools, Partner Solutions, dan Service yang dapat meningkatkan produktivitas dan efisiensi bisnis.

Dengan Business Tools Astakona memberdayakan bisnis dengan rangkaian lengkap software Astakona yang dirancang meningkatkan efisiensi dan kesuksesan berbisnis.

Salah satu solusi untuk mengembangkan bisnis secara efisien adalah dengan memanfaatkan software Astakona atau Produk Astakona, yang terdiri dari :

1. Lark Suite

Lark Suite
Lark Suite,
via astakona.id


Lark Suite merupakan aplikasi yang akan meningkatkan efisiensi dan kreativitas kerja. Produk Astakona dari Business Tools yang satu ini adalah aplikasi dengan banyak fitur seperti pesan, meeting, absensi, kalender dalam satu tools yang dapat mempermudah pekerjaan dan membantu kinerja bisnis. 

Dengan adanya  Lark Suite ini bisa terus terhubung dengan tim kerja secara cepat melalui fitur messenger sehingga mudah berkoordinasi satu sama lainnya.

2. The Sales Machine

The Sales Machine
The Sales Machine,
via astakona.id

The Sales Machine merupakan platform yang memberdayakan pengambilan keputusan untuk menyederhanakan management tim dan meraih tujuan berdasarkan data dan metrik sebagai solusi dari Business Tools Astakona.

Pada aplikasi All in One ini, dapat memantau, mengelola, memberikan apresiasi pada tim penjualan atau pemasaran serta dukungan pelanggan dalam satu platform yang mudah digunakan.

Fitur leader dashboard dapat mengurangi pergantian karyawan secara efektif, memotivasi dan memberi penghargaan kepada para staf agar memperoleh hasil terbaik dari tim kerja.

3. Akrivia HCM

Akrivia HCM
Akrivia HCM,
via astakona.id

Akrivia HCM menyediakan fitur management karyawan, software manajemen produksi, daftar gaji dan fitur lain. Mulai dari perekrutan karyawan hingga pensiun bisa diatur dari aplikasi ini.

Dengan sistem Manajemen Core HR Akrivia HCM mengadopsi kecerdasan buatan AI sehingga bisa memantau kehadiran, waktu dan cuti hingga manajemen karyawan.

Ada juga manajemen rekrutmen berbasis AI yang dapat menyaring banyaknya resume kerja, menawarkan fitur peringkat resume, penjadwalan wawancara dan pembuatan tawaran kerja.

Fitur management penggajian secara otomatisasi termasuk perhitungan gaji, slip dan lainnya hanya dalam satu klik sehingga lebih praktis dan efisien.

Business Tools Astakona menjadi solusi untuk meningkatkan produktivitas dan efisiensi bisnis. Yuk, manfaatkan berbagai fitur-fitur dari produk Astakona agar memudahkan dalam menjalani bisnis dan meraih hasil yang maksimal!


Salam,







21 comments

  1. Mengelola dan kembangkan bisnis bukan hal.gampang ya mba.
    karena itu dibutuhkan business tools yg mempermudah itu semua.
    mantab nih mba

    ReplyDelete
  2. Wah, baru denger ada business tools seperti Astakona ini mbak. Bagus juga digunakan di perusahaan-perusahaan yang membutuhkan software untuk administrasi kantor dan kepegawaian

    ReplyDelete
  3. Kupikir Astakona untuk perusahaan manufacturing tetapi toolsnya banyak yah, bisa diterapkan di berbagai tipe bisnis. Ada HR hingga penjualan. Makin mudah memantau progress bisnis dengan Astakona.

    ReplyDelete
  4. Pemanfaatan teknologi tak bisa dipungkiri memang sangat membantu dalam pengembangan bisnis ya mbak. Jadi kalau mau bisnisnya berkembang dan makin maju, memang mesti memanfaatkan ekosistem digital. Nah, kalau repot, bisa pakai tools dari astakona saja

    ReplyDelete
  5. Bisnis bisa jadi lebih joss pakai ini ya mba. Aku baru dengar namanya. Para pengusaha bisa cobai Astakona, lengkap juga fiturnya menunjang bisnis

    ReplyDelete
  6. Ow, Astakona ini merupakan software ya...digunakan oleh perusahaan2 supaya semakin bisa meningkatkan bisnisnya. Untuk menunjang usaha, oke banget nih tools mendukung agar profit meningkat. Semua menjadi go digital ya mengikuti perkembangan zaman. TFS mbak.

    ReplyDelete
  7. Pengusaha wajib banget mengenal Astakona, sangat membantu buat perkembangan bisnis apalagi di imbangi dengan digital marketing yang mumpuni serta brand story yang kuat, bikin bisnis semakin stand out dan pasti mengundang banyak klien baru. Nice info banget, sangat bermanfaat.

    ReplyDelete
  8. Wah wajib dicoba buat para pengusaha nih
    Bisa meningkatkan produktivitas bisnis ya mbak

    ReplyDelete
  9. Wah ini semua media yang perlu diketahui oleh para pebisnis terutama yang sudah menjalankan digital marketing untuk mengembangkan bisnisnya ya.
    Bahkan kalau ada yang trending2 di sosmed sebaiknya diikuti ya supaya bisa menentukan arah bisnis jg.

    ReplyDelete
  10. Untuk teman-teman pelaku bisnis perlu banget ini ya mak, apalagi sudah dimudahkan dengan adanya tools Astakona. Agar bisnis berjalan dengan dengan baik dan juga berkembang ya.

    ReplyDelete
  11. Bagi yang bisnisnya ingin megalami perubahan ke arah yang lebih baik, kudu banget memercayakan pertumbuhan bisnis menggunakan teknologi dengan memperluas jejak bisnis bersama Astakona.

    ReplyDelete
  12. Keren bgt Astakona ni, punya banyak sekali tools yang berguna buat efisiensi bisnis. Terutama bisnis skala besar seperti pabrik atau perusahaan manufaktur yang banyak aspeknya.

    ReplyDelete
  13. Kalau mesti mantengin twitter ataupun ngecek google trend, emang bisa ngabisin waktu ya mbak. Jadi emang sebaiknya pakai aplikasi untuk mendukung perkembangan bisnis saja yang sudah di develop oleh para pengembang, salah satunya astakona ini

    ReplyDelete
  14. Senangnya sekarang udah banyak business tools untuk membantu bisnis, bahkan UMKM, berkembang. Jadi lebih efisien dan juga lebih menguntungkan.

    ReplyDelete
  15. Wahh..keren juga ya tools Asrakona, bisa bantu tugas HRD jadi lebih ringan. Bahkan soal payroll pun bisa diatasi pakai Astakona ya mba

    ReplyDelete
  16. Banyak istilah yg aku engga paham sih kalau soal bisnis. Tapi dimudahkan banget ya dengan adanya ASTAKONA. Tools-nya menggantikan kerjaan manual, terutama pencatatan dll

    ReplyDelete
  17. Menjalankan bisnis memang perlu perhitungan matang, gak boleh gegabah agar hasilnya sesuai harapan. Astakona bisa jadi tools untuk mengembangkan bisnis.

    ReplyDelete
  18. Beberapa kali mengamati tren bisnis, Brand Story itu ampuh banget untuk meningkatkan penjualan. Banyak konsumen yang tertarik setelah mengetahui story bisnis dan ini bakalan jadi strategi efektif dari masa ke masa.

    ReplyDelete
  19. Astakona mitra tepat untuk membantu pertumbuhan usaha. Membuat branding story penting juga untuk promosi perusahaan. Walaupun ini jarang dilakukan. Padahal, kalau dilakukan, dampaknya positif. (Padil)

    ReplyDelete
  20. menjalankan bisnis sekarang jadi lebih mudah, apalagi urusan manajemen sudah banyak tool bisnis yang membantu. seperti business tools astakona. kita dimudahkan dalam menjalankan bisnis

    ReplyDelete
  21. Wah, kpmplit sekali ya, bisnis tools-nya. Semua kebutuhan bisnis ada di sana. jadi tahu juga perkembangan usahanya dan jumlah pengelolanya juga bisa banyak.

    ReplyDelete

Terima kasih atas kunjungannya. Moderasi komentar saya aktifkan, ya. Komentar akan muncul setelah saya setujui. Mohon tidak berkomentar sebagai anonim atau menyertakan link hidup. Link hidup akan saya delete. Maaf jika ada komentar yang belum terbalas.